Kami akan mengirimkan quisioner dari form visa DS160 untuk diisi dengan lengkap dan benar.
02
Input Form Visa Online
Pengisian form Visa online oleh kami, sesuai dengan data dari aplikan
03
Pembayaran Visa
Pembayaran visa ke bank, booking slot atau jadwal wawancara.
04
Booking Slot/ Jadwal wawancara
Booking slot baru bisa dilakukan setelah melakukan pembayaran dan pembayaran telah terkonfirmasi (biasanya membutuhkan waktu sehari setelah pembayaran ke bank)
05
Hadiri jadwal wawancara
Menghadiri jadwal untuk wawancara dengan membawa konfirmasi janji temu dan konfirmasi DS160.
Keputusan Visa diterima atau tidak saat wawancara hari tersebut
06
Pengambilan Paspor
JIka visa USA anda disetujui, paspor akan ditinggal di kedutaan dan akan ditempel stiker visa. Pengambilan paspor menunggu pemberitahuan email dari kurir RPX, pengambilan paspor dapat diwakilkan dengan surat kuasa atau dikirim ke alamat dengan biaya kurir